September 17, 2008

Kisi-kisi UTS semester ganjil tahun ajaran 2008-2009 mata pelajaran Seni Budaya

Adapun materi ujian tengah semester mata pelajaran Seni Budaya SMA Negeri 1 Kebomas tahun ajaran 2008-2009 adalah sebagai berikut :

1. Konsep perkembangan kebudayaan masyarakat timur kuno (mesir, babilonia, persia dll)
- Bagaimana latar belakang kebudayaan mereka?
- Ciri-ciri dan karakteristik kebudayaan mereka ?
- Faktor penunjang tumbuhnya kebudayaan mereka?

2. Hasil karya seni dan budaya masyarakat timur kuno
- Contoh karya seni mereka yang fenomenal?
- Konsep karya seni mereka diciptakan?
- Tujuan penciptaan karya seni dan budaya?

3. Perbedaan arah pemikiran perkembangan kebudayaan masyarakat barat dan timur
- Kenapa masyarakat timur selalu dekat dengan religiusitas?
- Kenapa masyarakat barat selalu dekat dengan rasionalitas?

4. Hasil karya seni dan budaya masyarakat barat
- Contoh karya seni masyarakat barat yang fenomenal?
- Konsep karya seni mereka diciptakan?

5. Konsep perkembangan seni dan budaya masyarakat modern
- Design follow form?
- Design follow function?
- Design follow fun?

Penyusun,
Guru Bidang Studi

Rangga Pratama W, S.Sn

3 komentar:

  1. Asslamualakum,,
    Pak Rangga,,
    Kisi-kisinya itu untuk kelas berapa?
    bagaimana dengan kelas bahasa,,
    apakah sama dengan yang di atas?

    Thanks be4^^

    BalasHapus
  2. Pak rangga kalau mau ngsih tugas DG janagn sulit2 pak, lagian kita kan udah kelas 3...

    BalasHapus
  3. cayo SMANEMAS MAJU TERUS PANTANG MUNDUR
    Biarlah anjing menggonggong kafilah tetap berlalu...
    Q akan selalu mendukungmu dari depan maupun belakang ....
    lUPH U SMANEMAS

    BalasHapus