Adapun program pembelajaran mata pelajaran Seni dan Desain untuk kelas XI SMA Negeri 1 Kebomas adalah sebagai berikut :
1. Ragam budaya Mancanegara
a. Kebudayaan Masyarakat Timur Kuno (Mesir, Persia, Babilonia, Asiria, Islam)
b. Kebudayaan Masyarakat Barat Kuno (Yunani, Romawi dan Renaissance)
c. Kebudayaan MAsyarakat Modern (Bauhaus, Memphis, Pop Art dll)
2. Nirmana 2D
a. Unsur-unsur rupa dasar (titik, garis, bentuk, ruang, warna, tekstur)
b. Teknik Pengolahan unsur rupa dasar (simetri/asimetri, rhytm, unity, aksentuasi, varian, dinamika)
3. Gambar Ekspresif
a. Definisi, Asas dan fungsinya
b. Teknik dasar menggambar ekspresif
c. Penekanan aspek emosi pada gambar ekspresif
d. Gambar ekspresi terapan
4. Gambar Konstruksi dan perspektif
a. Proyeksi (ortogonal, paralel, aksonometri)
b. Gambar teknik (multiview, gambar denah, exploded view)
c. Perspektif (titik hilang terstruktur, titik hilang bebas, perspektif anatomi)
5. Merancang karya visual 2D
a. Basic visual (deformasi, gestalt, index, sign system)
b. Mass media development and publishing (magazine, newspaper, blog)
c. Fotografi
6. Cinematografi
a. Pra produksi (penulisan skenario, storyboard, pengenalan teknik kamera)
b. Proses (shooting)
c. Pasca produksi (editing, publishing)
Guru Bidang studi,
Rangga Pratama W. S.Sn
Tidak ada komentar:
Posting Komentar